JAKARTA. Akses pasar produk baja Indonesia jenis non alloy hot rolled steel flat products in coils and not in coils kembali dapat diamankan setelah Indonesia berhasil mempertahankan sanggahannya. Dengan begitu maka produk baja jenis ini dikecualikan dari pengenaan safeguard. "Dengan adanya penetapan untuk mengecualikan Indonesia dari pengenaan safeguard measures ini, maka menjadi kesempatan yang baik bagi para eksportir dan produsen baja untuk masuk pasar Thailand," kata Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Partogi Pangaribuan. Partogi menjelaskan bahwa Department of Foreign Trade (DFT) Thailand telah mengumumkan secara resmi hasil penyelidikan safeguard atas produk baja non alloy hot rolled steel flat products in coils and not in coils pada 23 Desember 2014 lalu.
Produk baja ini selamat dari safeguard Thailand
JAKARTA. Akses pasar produk baja Indonesia jenis non alloy hot rolled steel flat products in coils and not in coils kembali dapat diamankan setelah Indonesia berhasil mempertahankan sanggahannya. Dengan begitu maka produk baja jenis ini dikecualikan dari pengenaan safeguard. "Dengan adanya penetapan untuk mengecualikan Indonesia dari pengenaan safeguard measures ini, maka menjadi kesempatan yang baik bagi para eksportir dan produsen baja untuk masuk pasar Thailand," kata Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan Partogi Pangaribuan. Partogi menjelaskan bahwa Department of Foreign Trade (DFT) Thailand telah mengumumkan secara resmi hasil penyelidikan safeguard atas produk baja non alloy hot rolled steel flat products in coils and not in coils pada 23 Desember 2014 lalu.