JAKARTA. Manajer investasi (MI) optimistis menatap perjalanan bisnis di tahun depan. Pasalnya, para manajer investasi berpeluang merambah produk baru terbuka lebar. Salah satunya lewat dana investasi real estate (DIRE) atau real estate investment trust (REIT). Jika selama ini hanya PT Ciptadana Asset Management yang memiliki produk ini. Tahun depan ada dua MI yang tertarik di produk yang mengelola REIT. Mereka adalah PT Bahana TCW Investment Management dan PT Mandiri Manajemen Investasi (MMI). Pada tahun depan, Ciptadana Asset Management akan kembali meluncurkan DIRE terbaru. "Kami berencana menerbitkan dua produk DIRE pada tahun depan. Satu berupa mal dan satu lagi berupa hotel," kata Irvin Patmadiwiria, Direktur Ciptadana Asset Management kepada KONTAN, Senin (5/12).
Produk investasi DIRE bakal makin ramai
JAKARTA. Manajer investasi (MI) optimistis menatap perjalanan bisnis di tahun depan. Pasalnya, para manajer investasi berpeluang merambah produk baru terbuka lebar. Salah satunya lewat dana investasi real estate (DIRE) atau real estate investment trust (REIT). Jika selama ini hanya PT Ciptadana Asset Management yang memiliki produk ini. Tahun depan ada dua MI yang tertarik di produk yang mengelola REIT. Mereka adalah PT Bahana TCW Investment Management dan PT Mandiri Manajemen Investasi (MMI). Pada tahun depan, Ciptadana Asset Management akan kembali meluncurkan DIRE terbaru. "Kami berencana menerbitkan dua produk DIRE pada tahun depan. Satu berupa mal dan satu lagi berupa hotel," kata Irvin Patmadiwiria, Direktur Ciptadana Asset Management kepada KONTAN, Senin (5/12).