KONTAN.CO.ID - NUSA DUA. Produksi beras dihadapkan dengan banyak tantangan dan tengah menjadi perhatian dunia. Direktur Transformasi dan Hubungan Kelembagaan, Perum Bulog Sonya Mamoriska mengatakan salah satu tantangan terbesarnya berkaitan dengan perubahan iklim yang mempengaruhi hasil panen beras ditingkat global. "Perubahan ini tidak hanya mengganggu sistem pertumbuhan, tetapi juga memperburuk kelangkaan air, sumber daya penting untuk budidaya padi," kata Sonya dalam Indonesia International Rice Conference (IIRC) 2024 di Nusa Dua, Bali, Kamis (19/9).
Produksi Beras Hadapi Banyak Tantangan, Bulog Singgung Perubahan Iklim
KONTAN.CO.ID - NUSA DUA. Produksi beras dihadapkan dengan banyak tantangan dan tengah menjadi perhatian dunia. Direktur Transformasi dan Hubungan Kelembagaan, Perum Bulog Sonya Mamoriska mengatakan salah satu tantangan terbesarnya berkaitan dengan perubahan iklim yang mempengaruhi hasil panen beras ditingkat global. "Perubahan ini tidak hanya mengganggu sistem pertumbuhan, tetapi juga memperburuk kelangkaan air, sumber daya penting untuk budidaya padi," kata Sonya dalam Indonesia International Rice Conference (IIRC) 2024 di Nusa Dua, Bali, Kamis (19/9).