MOMSMONEY.ID - Sedang ingin menyantap menu makanan ala Jepang dengan harga terjangkau? Anda wajib mencoba penawaran hemat di Promo Gokana edisi bulan Mei 2023. Promo Gokana menghadirkan kembali paket meriah Super Deals dengan berbagai menu pilihan. Paket Super Deals ala Gokana khusus hanya tersedia pada aplikasi GrabFood saja. Berikut beberapa daftar menu yang ditawarkan:
Baca Juga: Promo Richeese Mei 2023, Paket Pelajar hingga Super Hot Deal Serba Rp 22.000

- Rendang Gyudon + Opor Chicken Ramen + Katsu Bento
- Diskon jadi Rp 96.000
- Kare Chicken Ramen + Rendang Dry Ramen + Katsu Bento
- Diskon jadi Rp 86.625
- Rendang Gyudon + Teh Pucuk Harum
- Diskon jadi Rp 65.000
- Rendang Dry Ramen + Teh Pucuk Harum
- Diskon jadi Rp 52.000
- Opor / Gule / Kare Chicken Ramen + Teh Pucuk Harum
- Diskon jadi Rp 72.500
- Periode promo berlangsung dari 1-31 Mei 2023
- Pembelian khusus melalui aplikasi GrabFood
- Harga belum termasuk potongan extra diskon 25% menggunakan kode promo
- Berlaku di seluruh outlet Gokana Ramen & Teppan
- Selama persediaan masih ada