KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Prospek kinerja tiga emiten tambang milik negara diyakini akan membaik seiring dengan membaiknya harga komoditas andalan masing-masing emiten. Namun, kinerja PT Bukit Asam Tbk (PTBA) diyakini akan lebih moncer tahun ini. Analis NH Korindo Sekuritas Indonesia Maryoki Pajri Alhusnah mengatakan, prospek cerah Bukit Asam seiring dengan harga batubara yang lebih tinggi dari tahun sebelumnya. Namun, dia menilai, prospek ini juga harus dibarengi dengan efisiensi yang dilakukan manajemen. Pesona PTBA juga ditambah dengan beberapa proyek yang sedang dilakukan emiten ini, yang dinilai akan menjadi pendukung kinerjanya jika proyek tersebut dapat terlaksana dengan baik dan sesuai dengan jadwalnya.
Prospek ANTM, TINS, PTBA, mana yang lebih menjanjikan tahun ini?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Prospek kinerja tiga emiten tambang milik negara diyakini akan membaik seiring dengan membaiknya harga komoditas andalan masing-masing emiten. Namun, kinerja PT Bukit Asam Tbk (PTBA) diyakini akan lebih moncer tahun ini. Analis NH Korindo Sekuritas Indonesia Maryoki Pajri Alhusnah mengatakan, prospek cerah Bukit Asam seiring dengan harga batubara yang lebih tinggi dari tahun sebelumnya. Namun, dia menilai, prospek ini juga harus dibarengi dengan efisiensi yang dilakukan manajemen. Pesona PTBA juga ditambah dengan beberapa proyek yang sedang dilakukan emiten ini, yang dinilai akan menjadi pendukung kinerjanya jika proyek tersebut dapat terlaksana dengan baik dan sesuai dengan jadwalnya.