KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah berpotensi menguat pada tahun 2024, didukung oleh cadangan devisa yang makin tambun. Kepala Ekonom Bank Central Asia (BCA) David Sumual mengungkapkan, salah satu pendorongnya adalah, kemungkinan lembaga pemeringkat untuk menaikkan outlook utang Indonesia pasca Pemilu 2024. “Didorong oleh fundamental ekonomi yang cukup kuat. Sehingga mendorong cadangan devisa lebih baik di 2024 dan rupiah cukup stabil,” terang David kepada Kontan.co.id, Jumat (5/1).
Prospek Cerah Rupiah 2024, Cadangan Devisa Makin Stabil
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Nilai tukar rupiah berpotensi menguat pada tahun 2024, didukung oleh cadangan devisa yang makin tambun. Kepala Ekonom Bank Central Asia (BCA) David Sumual mengungkapkan, salah satu pendorongnya adalah, kemungkinan lembaga pemeringkat untuk menaikkan outlook utang Indonesia pasca Pemilu 2024. “Didorong oleh fundamental ekonomi yang cukup kuat. Sehingga mendorong cadangan devisa lebih baik di 2024 dan rupiah cukup stabil,” terang David kepada Kontan.co.id, Jumat (5/1).