JAKARTA. Prospek sektor perkebunan, khususnya kelapa sawit dinilai masih stabil tahun ini. Namun, ada beberapa perusahaan tampak belum mampu memanfaatkan peluang. Sehingga, prospeknya dinilai negatif oleh lembaga pameringkat. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) misalnya, telah menyematkan outlook negatif terhadap dua perusahaan perkebunan. Kedua perusahaan itu adalah PT Salim Ivomas Pratama Tbk (SIMP) dan PT Perkebunan Nusantara (PTPN) II. Niken Indriarsih, Asisten Wakil Presiden Divisi Corporate Ratings Pefindo bilang, secara keseluruhan prospek bisnis sawit stabil.
Prospek perkebunan masih stabil, tapi?
JAKARTA. Prospek sektor perkebunan, khususnya kelapa sawit dinilai masih stabil tahun ini. Namun, ada beberapa perusahaan tampak belum mampu memanfaatkan peluang. Sehingga, prospeknya dinilai negatif oleh lembaga pameringkat. PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) misalnya, telah menyematkan outlook negatif terhadap dua perusahaan perkebunan. Kedua perusahaan itu adalah PT Salim Ivomas Pratama Tbk (SIMP) dan PT Perkebunan Nusantara (PTPN) II. Niken Indriarsih, Asisten Wakil Presiden Divisi Corporate Ratings Pefindo bilang, secara keseluruhan prospek bisnis sawit stabil.