KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penurunan kinerja reksadana saham di kuartal I-2021 jadi yang terdalam diantara jenis reksadana lain. Namun, para manajer investasi tetap optimistis harapan ekonomi pulih akan menjadi katalis positif bagi reksadana saham. Berdasarkan data Infovesta Utamarata-rata kinerja reksadana saham yang tercermin dalam Infovesta 90 Equity Fund Index menurun 5,11% ytd hingga akhir Maret. Head of Business Development Division Henan Putihrai Asset Management (HPAM) Reza Fahmi mengatakan meski saat ini kinerja reksadana saham masih mengecewakan, ke depan kinerja reksadana berpotensi pulih dengan adanya vaksin. Menurutnya, harapan pemulihan ekonomi yang lebih cepat seiring distribusi vaksin yang lancar bisa mengangkat kinerja reksadana saham.
Prospek reksadana saham setelah anjlok di kuartal I-2021
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penurunan kinerja reksadana saham di kuartal I-2021 jadi yang terdalam diantara jenis reksadana lain. Namun, para manajer investasi tetap optimistis harapan ekonomi pulih akan menjadi katalis positif bagi reksadana saham. Berdasarkan data Infovesta Utamarata-rata kinerja reksadana saham yang tercermin dalam Infovesta 90 Equity Fund Index menurun 5,11% ytd hingga akhir Maret. Head of Business Development Division Henan Putihrai Asset Management (HPAM) Reza Fahmi mengatakan meski saat ini kinerja reksadana saham masih mengecewakan, ke depan kinerja reksadana berpotensi pulih dengan adanya vaksin. Menurutnya, harapan pemulihan ekonomi yang lebih cepat seiring distribusi vaksin yang lancar bisa mengangkat kinerja reksadana saham.