KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Telekomunikasi Indonesia International mengatakan bahwa proyek pembangunan kabel bawah laut Indo Global Gateway Cable System (IGG) bakal selesai pada tahun depan. Hal ini mengikuti proyek South East Asia- Middle East Asia – West Europe 5 (SEA-ME-WE 5) dan South East- United States (SEA-US) yang sudah selesai terlebih dahulu. Leonardus Wahyu Wasono, Finance and Human Capital Director Telin mengatakan bahwa perusahaan memang tengah mengembangkan proyek IGG dan menargetkan bisa selesai tepat waktu. “Proyek SEA-US itu sudah, SEA-ME itu juga sudah, yang sedang kami lakukan itu yang IGG itu koneksinya yang ada di Indonesia itu di Manado sampai US, itu sih tahun 2018 bisa selesai,” ujarnya kepada KONTAN, Selasa (21/11).
Proyek kabel bawah laut Telin ditarget kelar 2018
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Telekomunikasi Indonesia International mengatakan bahwa proyek pembangunan kabel bawah laut Indo Global Gateway Cable System (IGG) bakal selesai pada tahun depan. Hal ini mengikuti proyek South East Asia- Middle East Asia – West Europe 5 (SEA-ME-WE 5) dan South East- United States (SEA-US) yang sudah selesai terlebih dahulu. Leonardus Wahyu Wasono, Finance and Human Capital Director Telin mengatakan bahwa perusahaan memang tengah mengembangkan proyek IGG dan menargetkan bisa selesai tepat waktu. “Proyek SEA-US itu sudah, SEA-ME itu juga sudah, yang sedang kami lakukan itu yang IGG itu koneksinya yang ada di Indonesia itu di Manado sampai US, itu sih tahun 2018 bisa selesai,” ujarnya kepada KONTAN, Selasa (21/11).