JAKARTA. Perusahaan konsorsium yang membangun kereta cepat Bandung-Jakarta yakin proyek rampung dalam tiga tahun. Semester pertama 2019, kereta ini diharapkan sudah bisa beroperasi. Perusahaan baru itu, PT Kereta Cepat Indonesia China akan melakukan peletakkan batu pertama atau groundbreaking bulan depan, 9 November 2015. "Target selesai pada akhir 2018, sehingga semester pertama 2019 sudah bisa beroperasi," kata Sahala Lumban Gaol, Komisaris Utama PT Pilar Sinergi BUMN Indonesia di Jakarta, Jumat (16/10).
Proyek kereta cepat ditargetkan beroperasi 2019
JAKARTA. Perusahaan konsorsium yang membangun kereta cepat Bandung-Jakarta yakin proyek rampung dalam tiga tahun. Semester pertama 2019, kereta ini diharapkan sudah bisa beroperasi. Perusahaan baru itu, PT Kereta Cepat Indonesia China akan melakukan peletakkan batu pertama atau groundbreaking bulan depan, 9 November 2015. "Target selesai pada akhir 2018, sehingga semester pertama 2019 sudah bisa beroperasi," kata Sahala Lumban Gaol, Komisaris Utama PT Pilar Sinergi BUMN Indonesia di Jakarta, Jumat (16/10).