KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) menyebutkan pengembangan proyek listrik 35.000 megawatt (MW) bakal molor hingga tahun 2025 mendatang. Proyek ini semula ditargetkan rampung pada 2023 nanti. Keterlambatan ini menimbang penyesuaian permintaan dan pasokan listrik nasional. Per 2019, lalu PLN telah merealisasikan sebanyak 14.793 MW. Hal ini pun berdampak pada prospek saham emiten kabel, yang memiliki keterkaitan erat dengan proyek kelistrikan PLN.
Proyek listrik 35.000 MW berpotensi molor, bagaimana prospek saham emiten kabel?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) menyebutkan pengembangan proyek listrik 35.000 megawatt (MW) bakal molor hingga tahun 2025 mendatang. Proyek ini semula ditargetkan rampung pada 2023 nanti. Keterlambatan ini menimbang penyesuaian permintaan dan pasokan listrik nasional. Per 2019, lalu PLN telah merealisasikan sebanyak 14.793 MW. Hal ini pun berdampak pada prospek saham emiten kabel, yang memiliki keterkaitan erat dengan proyek kelistrikan PLN.