KONTAN.CO.ID - JAKARTA. DKI Jakarta memulai masa transisi Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) fase pertama. Di fase pertama ini beberapa tempat suah bisa dibuka atau beroperasi dengan memperhatikan protokol kesehatan. Dari konferensi pers, Kamis (4/6), Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, tempat ibadah sudah bisa dibuka kembali pada besok Jumat (5/6). Begitu juga kegiatan olah raga outdoor bisa dilakukan lagi besok. Perkantoran sudah bisa beroperasi kembali pada 8 Juni 2020. Begitu juga rumah makan mandiri atau di luar mal, bisa beroperasi lagi pada 8 Juni. Industri, gudang, dan ritel yang berdiri sendiri juga boleh beroperasi lagi pada 8 Juni.
PSBB diperpanjang, perkantoran bisa dibuka 8 Juni, mal masih 15 Juni
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. DKI Jakarta memulai masa transisi Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) fase pertama. Di fase pertama ini beberapa tempat suah bisa dibuka atau beroperasi dengan memperhatikan protokol kesehatan. Dari konferensi pers, Kamis (4/6), Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, tempat ibadah sudah bisa dibuka kembali pada besok Jumat (5/6). Begitu juga kegiatan olah raga outdoor bisa dilakukan lagi besok. Perkantoran sudah bisa beroperasi kembali pada 8 Juni 2020. Begitu juga rumah makan mandiri atau di luar mal, bisa beroperasi lagi pada 8 Juni. Industri, gudang, dan ritel yang berdiri sendiri juga boleh beroperasi lagi pada 8 Juni.