JAKARTA. Kementerian Pekerjaan Umum akan mendorong pembangunan Bandara Kertajati dengan konsep green city. Dengan konsep hijau, Bandara Kertajati yang akan beroperasi di 2016, bisa dapat diakses tanpa harus terkena banjir seperti beberapa bandara yang ada di Indonesia. Staf Ahli Menteri Pekerjaan Umum (PU) bidang Keterpaduan Pembangunan Taufik Widjoyono menjelaskan untuk ke depannya semua jalur dan pembangunan bandara, akan menggunakan konsep green city. Hal itu untuk menghindari jalur yang tertutup akibat bencana alam. "Pengembangan apapun harus memperhitungkan bencana alam, kan percuma kalau bagus tapi masih banjir," ujar Taufik di acara seminar The Future Plan and Design for Airport City & Aetropolis di Hotel Pullman, Kamis (13/2).
PU dukung konsep Aetropolis bandara Kertajati
JAKARTA. Kementerian Pekerjaan Umum akan mendorong pembangunan Bandara Kertajati dengan konsep green city. Dengan konsep hijau, Bandara Kertajati yang akan beroperasi di 2016, bisa dapat diakses tanpa harus terkena banjir seperti beberapa bandara yang ada di Indonesia. Staf Ahli Menteri Pekerjaan Umum (PU) bidang Keterpaduan Pembangunan Taufik Widjoyono menjelaskan untuk ke depannya semua jalur dan pembangunan bandara, akan menggunakan konsep green city. Hal itu untuk menghindari jalur yang tertutup akibat bencana alam. "Pengembangan apapun harus memperhitungkan bencana alam, kan percuma kalau bagus tapi masih banjir," ujar Taufik di acara seminar The Future Plan and Design for Airport City & Aetropolis di Hotel Pullman, Kamis (13/2).