KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Puluhan pengemudi Go-Jek berdemo di depan Pasaraya Grande Blok M, kantor manajemen Go-Jek, Kamis (9/11). Kapolsek Kebayoran Baru AKBP Teguh Wibowo mengatakan puluhan massa yang mengendarai motor ini datang sekitar pukul 10.50. Mereka memprotes rendahnya tarif. "Orasinya mereka mengaku ditindas dari tarif Rp 4.000 per kilometer sekarang jadi Rp 1.600, penurunan tanpa ada pemberitahuan. Padahal mereka merasa kalau mitra seharusnya sama-sama menguntungkan," kata Teguh ketika dikonformasi, Kamis siang.
Puluhan pengemudi Go-Jek demo lagi, karena apa?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Puluhan pengemudi Go-Jek berdemo di depan Pasaraya Grande Blok M, kantor manajemen Go-Jek, Kamis (9/11). Kapolsek Kebayoran Baru AKBP Teguh Wibowo mengatakan puluhan massa yang mengendarai motor ini datang sekitar pukul 10.50. Mereka memprotes rendahnya tarif. "Orasinya mereka mengaku ditindas dari tarif Rp 4.000 per kilometer sekarang jadi Rp 1.600, penurunan tanpa ada pemberitahuan. Padahal mereka merasa kalau mitra seharusnya sama-sama menguntungkan," kata Teguh ketika dikonformasi, Kamis siang.