KONTAN.CO.ID - BONTANG. PT Pupuk Indonesia (Persero) alias PIHC berharap kebijakan pemerintah terhadap Harga Gas Bumi Tertentu (HGBT) yang tampaknya akan berakhir di tahun 2024, terus dilanjutkan. “Kami sangat terbantu, sangat-sangat terbantu. karena kalau buat Pupuk Indonesia kan sebagian besar produksi kita memang untuk subsidi. Jadi dengan HGBT itu, produk kita menjadi lebih kompetitif, kalau produk lebih kompetitif, tagihan subsidi ke pemerintah juga tidak berlebihan,” ungkap Direktur Utama Pupuk Indonesia (Persero), Rahmad Pribadi saat ditemui Kontan.co.id di acara peresmian Pabrik PT KAN yang dilaksanakan di Bontang, Kalimantan Timur (Kaltim) pada Kamis (29/02). Baca Juga: Dukung Proyek IKN, Asaki Minta Kebijakan HGBT Dilanjutkan
Pupuk Indonesia Harap HGBT Bisa Dilanjutkan, Ini Alasannya
KONTAN.CO.ID - BONTANG. PT Pupuk Indonesia (Persero) alias PIHC berharap kebijakan pemerintah terhadap Harga Gas Bumi Tertentu (HGBT) yang tampaknya akan berakhir di tahun 2024, terus dilanjutkan. “Kami sangat terbantu, sangat-sangat terbantu. karena kalau buat Pupuk Indonesia kan sebagian besar produksi kita memang untuk subsidi. Jadi dengan HGBT itu, produk kita menjadi lebih kompetitif, kalau produk lebih kompetitif, tagihan subsidi ke pemerintah juga tidak berlebihan,” ungkap Direktur Utama Pupuk Indonesia (Persero), Rahmad Pribadi saat ditemui Kontan.co.id di acara peresmian Pabrik PT KAN yang dilaksanakan di Bontang, Kalimantan Timur (Kaltim) pada Kamis (29/02). Baca Juga: Dukung Proyek IKN, Asaki Minta Kebijakan HGBT Dilanjutkan