KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pupuk Indonesia berkomitmen besar terhadap pengembangan sektor olahraga di Indonesia. Komitmen ini tidak hanya berfokus pada prestasi olahraga semata, tetapi juga pada peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui berbagai program olahraga. Melalui berbagai program olahraga yang didukung, Pupuk Kaltim tidak hanya berupaya menciptakan atlet yang berprestasi, tetapi juga mendorong semangat sportivitas dan kolaborasi dalam masyarakat. Olahraga menjadi sarana yang efektif dalam membangun rasa kebersamaan, solidaritas, dan disiplin di kalangan masyarakat. Terbaru, Pupuk Indoensia kembali menyelenggarakan Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Angkat Besi Junior Usia 18-20 Tahun 2024 di Surabaya pada 22-24 Oktober. Kejurnas tahun ketiga yang diselenggarakan Pupuk Indonesia Grup ini diikuti oleh puluhan atlet dari Aceh hingga Papua Pegunungan.
Pupuk Indonesia Kembali Gelar Kejurnas Angkat Besi Junior
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pupuk Indonesia berkomitmen besar terhadap pengembangan sektor olahraga di Indonesia. Komitmen ini tidak hanya berfokus pada prestasi olahraga semata, tetapi juga pada peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui berbagai program olahraga. Melalui berbagai program olahraga yang didukung, Pupuk Kaltim tidak hanya berupaya menciptakan atlet yang berprestasi, tetapi juga mendorong semangat sportivitas dan kolaborasi dalam masyarakat. Olahraga menjadi sarana yang efektif dalam membangun rasa kebersamaan, solidaritas, dan disiplin di kalangan masyarakat. Terbaru, Pupuk Indoensia kembali menyelenggarakan Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Angkat Besi Junior Usia 18-20 Tahun 2024 di Surabaya pada 22-24 Oktober. Kejurnas tahun ketiga yang diselenggarakan Pupuk Indonesia Grup ini diikuti oleh puluhan atlet dari Aceh hingga Papua Pegunungan.