JAKARTA. PT Puradelta Lestari Tbk optimistis prospek bisnis perusahaan properti dan kawasan industri akan tumbuh tahun ini. Perseroan memperkirakan penjualan lahan tahun 2017 akan tumbuh dari realisasi tahun lalu. Sepanjang 2016, persusahaan berkode saham DMAS ini berhasil mencatatkan penjualan lahan industri seluas 52,9 hektare (ha). Realisasi tersebut melebihi target yang dipatok seluas 50 ha. Secara keseluruhan, Puradelta berhasil mencetak pra penjualan atau marketing sales seluas 56 ha tahun lalu. Pasalnnya selain dari sektor industri, perusahaan ini berhasil menjual 2 ha lahan residential dan hampir 1 ha lahan komersial.
Puradelta jual 53 ha lahan industri pada 2016
JAKARTA. PT Puradelta Lestari Tbk optimistis prospek bisnis perusahaan properti dan kawasan industri akan tumbuh tahun ini. Perseroan memperkirakan penjualan lahan tahun 2017 akan tumbuh dari realisasi tahun lalu. Sepanjang 2016, persusahaan berkode saham DMAS ini berhasil mencatatkan penjualan lahan industri seluas 52,9 hektare (ha). Realisasi tersebut melebihi target yang dipatok seluas 50 ha. Secara keseluruhan, Puradelta berhasil mencetak pra penjualan atau marketing sales seluas 56 ha tahun lalu. Pasalnnya selain dari sektor industri, perusahaan ini berhasil menjual 2 ha lahan residential dan hampir 1 ha lahan komersial.