KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Nilai tukar rupiah melemah di bulan ini dan nyaris menembus level Rp 17.000 per dolar AS. Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan, pelemahan nilai tukar rupiah tidak terkait dengan pencalonan Thomas Djiwandono sebagai calon Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI). Menurutnya, tekanan terhadap rupiah sudah terjadi sebelum proses pencalonan tersebut mengemuka.
Purbaya Bantah Rupiah Melemah Akibat Pencalonan Thomas Djiwandono di BI
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Nilai tukar rupiah melemah di bulan ini dan nyaris menembus level Rp 17.000 per dolar AS. Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa mengatakan, pelemahan nilai tukar rupiah tidak terkait dengan pencalonan Thomas Djiwandono sebagai calon Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI). Menurutnya, tekanan terhadap rupiah sudah terjadi sebelum proses pencalonan tersebut mengemuka.
TAG: