KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa optimistis perekonomian Indonesia mampu tumbuh lebih tinggi pada 2026. Tidak hanya itu, ia juga optimistis Indonesia bisa keluar dari tren pertumbuhan 5% yang selama ini dianggap sebagai "jebakan" pertumbuhan ekonomi. Purbaya memperkirakan pertumbuhan ekonomi pada akhir tahun lalu hingga awal tahun ini menunjukkan sinyal kuat terjadinya akselerasi.
Purbaya Optimis Indonesia Bisa Keluar dari Jebakan 5% di 2026
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa optimistis perekonomian Indonesia mampu tumbuh lebih tinggi pada 2026. Tidak hanya itu, ia juga optimistis Indonesia bisa keluar dari tren pertumbuhan 5% yang selama ini dianggap sebagai "jebakan" pertumbuhan ekonomi. Purbaya memperkirakan pertumbuhan ekonomi pada akhir tahun lalu hingga awal tahun ini menunjukkan sinyal kuat terjadinya akselerasi.
TAG: