KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perkumpulan Pelaku Usaha Bawang Putih dan Sayuran Umbi Indonesia (Pusbarindo) berupaya menstabilkan harga dan pasokan bawang putih. Pusbarindo menghimbau para importir yang sudah diperoleh rekomendasi impor (RIPH) untuk segera realisasi importasi bawang putih demi memenuhi pasokan bawang putih yang sempat kosong pada bulan Februari sampai dengan awal April lalu demi menjaga ketersediaan dan kestabilan harga agar tidak memberatkan konsumen di saat lebaran. Bawang putih yang sempat langka dan mengakibatkan harga melonjak tinggi dalam 2 bulan terakhir, menjadi perhatian Presiden Joko Widodo yang langsung menginstruksikan Kementerian Pertanian dan Kementerian Perdagangan untuk melakukan langkah-langkah taktis menjaga ketersediaan bawang putih dengan harga yang terjangkau oleh masyarakat.
Pusbarindo desak para importir segera pasokan bawang putih ke pasar jelang Lebaran
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perkumpulan Pelaku Usaha Bawang Putih dan Sayuran Umbi Indonesia (Pusbarindo) berupaya menstabilkan harga dan pasokan bawang putih. Pusbarindo menghimbau para importir yang sudah diperoleh rekomendasi impor (RIPH) untuk segera realisasi importasi bawang putih demi memenuhi pasokan bawang putih yang sempat kosong pada bulan Februari sampai dengan awal April lalu demi menjaga ketersediaan dan kestabilan harga agar tidak memberatkan konsumen di saat lebaran. Bawang putih yang sempat langka dan mengakibatkan harga melonjak tinggi dalam 2 bulan terakhir, menjadi perhatian Presiden Joko Widodo yang langsung menginstruksikan Kementerian Pertanian dan Kementerian Perdagangan untuk melakukan langkah-langkah taktis menjaga ketersediaan bawang putih dengan harga yang terjangkau oleh masyarakat.