KONTAN.CO.ID-JAKARTA. PT Bank Raya Indonesia (AGRO) mencatatkan tren pertumbuhan frekuensi jumlah transaksi yang positif pada QRIS Bisnis per Agustus 2025, yaitu sebesar 300% secara tahunan atau year on year (yoy) mencapai 3,3 juta transaksi. Sedangkan total volume transaksi QRIS Bisnis tumbuh 94% atau tercatat Rp13,8 miliar YoY. Direktur Utama Bank Raya Ida Bagus Ketut Subagia mengatakan, pertumbuhan itu tak lepas dari integrasi Saku Bisnis dengan QRIS yang memudahkan pelaku usaha menerima dana secara cepat. "Pencairan kini dapat dilakukan dalam sehari melalui empat batch tanpa harus menunggu lama," kata Bagus di Jakarta, Rabu (1/10).
QRIS Bisnis Bank Raya Tumbuh 300% per Agustus 2025
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. PT Bank Raya Indonesia (AGRO) mencatatkan tren pertumbuhan frekuensi jumlah transaksi yang positif pada QRIS Bisnis per Agustus 2025, yaitu sebesar 300% secara tahunan atau year on year (yoy) mencapai 3,3 juta transaksi. Sedangkan total volume transaksi QRIS Bisnis tumbuh 94% atau tercatat Rp13,8 miliar YoY. Direktur Utama Bank Raya Ida Bagus Ketut Subagia mengatakan, pertumbuhan itu tak lepas dari integrasi Saku Bisnis dengan QRIS yang memudahkan pelaku usaha menerima dana secara cepat. "Pencairan kini dapat dilakukan dalam sehari melalui empat batch tanpa harus menunggu lama," kata Bagus di Jakarta, Rabu (1/10).
TAG: