JAKARTA. Kurs rupiah tergelincir mengawali perdagangan, Rabu (5/10). Mengacu data Bloomberg, rupiah ke Rp 12.999 per dollar AS atau melemah 0,16% ke Rp 12.978 per dollar AS pukul 10:18 WIB. Senasib, pada kurs Jakarta Interbank Spot Dollar (JISDOR), rupiah ke Rp 12.995 per dollar AS atau melemah 0,05% ke Rp 12.988 per dollar AS. Rupiah mendapatkan tekanan dari penguatan dollar AS. Di mana, the greenback mempertahankan posisi di dekat level tertinggi dua pekan setelah data dan komentar petinggi The Fed yang menghidupkan kembali spekulasi kenaikan suku bunga pada akhir tahun ini.
Rabu pagi, otot rupiah sedikit kendur
JAKARTA. Kurs rupiah tergelincir mengawali perdagangan, Rabu (5/10). Mengacu data Bloomberg, rupiah ke Rp 12.999 per dollar AS atau melemah 0,16% ke Rp 12.978 per dollar AS pukul 10:18 WIB. Senasib, pada kurs Jakarta Interbank Spot Dollar (JISDOR), rupiah ke Rp 12.995 per dollar AS atau melemah 0,05% ke Rp 12.988 per dollar AS. Rupiah mendapatkan tekanan dari penguatan dollar AS. Di mana, the greenback mempertahankan posisi di dekat level tertinggi dua pekan setelah data dan komentar petinggi The Fed yang menghidupkan kembali spekulasi kenaikan suku bunga pada akhir tahun ini.