KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) turut memberikan pandangan terkait kasus yang tengah ramai dialami oleh pemilik sepeda motor Honda. Seperti diketahui, beberapa konsumen melalui media sosial mengeluhkan rangka eSAF (Enhanched Smart Architecture Frame) motor Honda yang berkarat hingga akhirnya patah. Pengurus Harian Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI), Agus Suyatno, mengatakan hal pertama yang penting dilakukan adalah perlu sesegera mungkin ada investigasi dari produsen PT Astra Honda Motor (AHM).
Ramai Kasus Rangka eSAF Motor Honda, YLKI Desak AHM Lakukan Investigasi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) turut memberikan pandangan terkait kasus yang tengah ramai dialami oleh pemilik sepeda motor Honda. Seperti diketahui, beberapa konsumen melalui media sosial mengeluhkan rangka eSAF (Enhanched Smart Architecture Frame) motor Honda yang berkarat hingga akhirnya patah. Pengurus Harian Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI), Agus Suyatno, mengatakan hal pertama yang penting dilakukan adalah perlu sesegera mungkin ada investigasi dari produsen PT Astra Honda Motor (AHM).