KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Beberapa bank kecil optimistis bisa mengatasi risiko likuiditas. Hal ini seiring dengan mulai naiknya loan to deposit ratio (LDR) di tengah pertumbuhan kredit yang melebihi pertumbuhan dana pihak ketiga (DPK). LDR perbankan sampai Mei 2018 sebesar 91,43% atau lebih tinggi dibanding periode yang sama tahun lalu sebesar 88,28%. Irfanto Oeij, Presiden Direktur Bank Mayora melihat, kondisi likuditas bank kecil belum terlalu ketat. "Begitupun dengan Bank Mayora," kata Irfanto kepada kontan.co.id, Rabu (18/7).
Rasio LDR mulai naik, bank kecil optimistis bisa atasi risiko likuiditas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Beberapa bank kecil optimistis bisa mengatasi risiko likuiditas. Hal ini seiring dengan mulai naiknya loan to deposit ratio (LDR) di tengah pertumbuhan kredit yang melebihi pertumbuhan dana pihak ketiga (DPK). LDR perbankan sampai Mei 2018 sebesar 91,43% atau lebih tinggi dibanding periode yang sama tahun lalu sebesar 88,28%. Irfanto Oeij, Presiden Direktur Bank Mayora melihat, kondisi likuditas bank kecil belum terlalu ketat. "Begitupun dengan Bank Mayora," kata Irfanto kepada kontan.co.id, Rabu (18/7).