JAKARTA. Saham PT Astra Agro Lestari (AALI) mengalami penurunan cukup dalam hari ini. Pada pukul 14.10, saham AALI tercatat melorot 3,75% menjadi Rp 23.100. Harga crude palm oil (CPO) diprediksi akan melorot sebesar 30% pada tahun ini seiring dengan terjadinya peningkatan suplai CPO. Hal itu diungkapkan oleh Royal Bank of Scotland Group Plc dalam laporannya yang dirilis hari ini. Terkait hal itu, RBS memberikan rating "sell" untuk saham AALI karena turunnya harga CPO akan membuat outlook kinerja AALI menjadi negatif.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Rating diturunkan menjadi sell, saham AALI tergelincir hingga 3,75%
JAKARTA. Saham PT Astra Agro Lestari (AALI) mengalami penurunan cukup dalam hari ini. Pada pukul 14.10, saham AALI tercatat melorot 3,75% menjadi Rp 23.100. Harga crude palm oil (CPO) diprediksi akan melorot sebesar 30% pada tahun ini seiring dengan terjadinya peningkatan suplai CPO. Hal itu diungkapkan oleh Royal Bank of Scotland Group Plc dalam laporannya yang dirilis hari ini. Terkait hal itu, RBS memberikan rating "sell" untuk saham AALI karena turunnya harga CPO akan membuat outlook kinerja AALI menjadi negatif.Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News