KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hingga 2 September 2020, penyaluran bantuan presiden (Banpres) produktif usaha mikro sudah mencapai Rp 13,4 triliun atau sekitar 61% dari anggaran sebesar Rp 22 triliun. Ketua Satuan Tugas Pemulihan dan Transformasi Ekonomi Nasional (Satgas PEN) Budi Gunadi Sadikin mengatakan, dengan realisasi penyerapan anggaran ini, maka diharapkan penyaluran banpers produktif ini bisa tercapai. Apalagi, peminat program ini sangat besar. "Kita melihat demand-nya sangat bagus, dan penyerapannya pun baru diluncurkan dari 24 Agustus sudah Rp 13 triliun, seharusnya [target] ini bisa bisa capai. Malah ada rencana mungkin nanti mau ditambah saking lakunya," ujar Budi, Jumat (4/).
Realisasi penyaluran Banpres Produktif telah mencapai Rp 13,4 triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Hingga 2 September 2020, penyaluran bantuan presiden (Banpres) produktif usaha mikro sudah mencapai Rp 13,4 triliun atau sekitar 61% dari anggaran sebesar Rp 22 triliun. Ketua Satuan Tugas Pemulihan dan Transformasi Ekonomi Nasional (Satgas PEN) Budi Gunadi Sadikin mengatakan, dengan realisasi penyerapan anggaran ini, maka diharapkan penyaluran banpers produktif ini bisa tercapai. Apalagi, peminat program ini sangat besar. "Kita melihat demand-nya sangat bagus, dan penyerapannya pun baru diluncurkan dari 24 Agustus sudah Rp 13 triliun, seharusnya [target] ini bisa bisa capai. Malah ada rencana mungkin nanti mau ditambah saking lakunya," ujar Budi, Jumat (4/).