KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah pasar saham yang sedang lesu, reksadana Exchange Traded Fund (ETF) dapat menjadi pilihan investasi. Mengingat, produk reksadana ETF khususnya yang berbasis indeks malah mencetak pertumbuhan. Deputi Direktur Pengawasan dan Pengembangan Pengelolaan Investasi Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Halim Haryono dalam acara Responsible Investmen Forum 2020: ETF's Transperency for Sustainable Investment in Reksadana mengatakan, kinerja positif reksadana ETF membuat dana kelolaan atawa assets under management (AUM) reksadana jenis ini terus bertambah. "Ketika pasar saham tengah melambat, reksadana ETF masih bisa tumbuh. Pada akhir 2019 kemarin, total AUM reksadana ETF berkisar di Rp 14,1 triliun, pada pertengahan Februari kini sudah menjadi Rp 14,4 triliun," kata dia, Kamis (20/2).
Reksadana ETF tetap ciamik meski pasar saham lesu
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah pasar saham yang sedang lesu, reksadana Exchange Traded Fund (ETF) dapat menjadi pilihan investasi. Mengingat, produk reksadana ETF khususnya yang berbasis indeks malah mencetak pertumbuhan. Deputi Direktur Pengawasan dan Pengembangan Pengelolaan Investasi Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Halim Haryono dalam acara Responsible Investmen Forum 2020: ETF's Transperency for Sustainable Investment in Reksadana mengatakan, kinerja positif reksadana ETF membuat dana kelolaan atawa assets under management (AUM) reksadana jenis ini terus bertambah. "Ketika pasar saham tengah melambat, reksadana ETF masih bisa tumbuh. Pada akhir 2019 kemarin, total AUM reksadana ETF berkisar di Rp 14,1 triliun, pada pertengahan Februari kini sudah menjadi Rp 14,4 triliun," kata dia, Kamis (20/2).