JAKARTA. Tren suku bunga rendah diperkirakan akan membayangi kinerja reksadana pasar uang tahun ini. Analis Infovesta Utama Beben Feri Wibowo mengatakan pemangkasan suku bunga acuan Bank Indonesia atau BI rate sebanyak tiga kali berturut-turut di awal tahun ini akan menekan kinerja reksadana pasar uang. Dia memperkirakan reksadana pasar uang tahun ini akan membagikan return sekitar 5%. "Khususnya reksadana pasar uang berbasis deposito akan tertekan oleh penurunan BI rate," ujar Beben.
Reksadana pasar uang diprediksi bagi return 5%
JAKARTA. Tren suku bunga rendah diperkirakan akan membayangi kinerja reksadana pasar uang tahun ini. Analis Infovesta Utama Beben Feri Wibowo mengatakan pemangkasan suku bunga acuan Bank Indonesia atau BI rate sebanyak tiga kali berturut-turut di awal tahun ini akan menekan kinerja reksadana pasar uang. Dia memperkirakan reksadana pasar uang tahun ini akan membagikan return sekitar 5%. "Khususnya reksadana pasar uang berbasis deposito akan tertekan oleh penurunan BI rate," ujar Beben.