JAKARTA. Selama sepekan terakhir di periode 19 Mei hingga 26 Mei 2017, rata-rata indeks reksadana mencatatkan kinerja kurang ciamik. Tercatat, hanya indeks reksadana pendapatan tetap dan pasar uang yang mencatatkan kinerja positif. Data Infovesta Utama menunjukkan, Infovesta Fixed Income Fund Index (IRDPT) mengalami kenaikan 0,10% ke level 1,274, lalu Infovesta Money Market Fund Index (IRDPU) juga naik 0,27% ke level 3,475. Sedangkan, indeks reksadana saham yang tercermin dalam pergerakan Infovesta Equity Fund Index (IRDSH) minus 0,81% ke level 8,576, begitupun indeks reksadana campuran yang terlihat dalam Infovesta Balanced Fund Index (IRDCP) melemah minus 0,14% ke level 6,150.
Reksadana pendapatan tetap masih jadi jawara
JAKARTA. Selama sepekan terakhir di periode 19 Mei hingga 26 Mei 2017, rata-rata indeks reksadana mencatatkan kinerja kurang ciamik. Tercatat, hanya indeks reksadana pendapatan tetap dan pasar uang yang mencatatkan kinerja positif. Data Infovesta Utama menunjukkan, Infovesta Fixed Income Fund Index (IRDPT) mengalami kenaikan 0,10% ke level 1,274, lalu Infovesta Money Market Fund Index (IRDPU) juga naik 0,27% ke level 3,475. Sedangkan, indeks reksadana saham yang tercermin dalam pergerakan Infovesta Equity Fund Index (IRDSH) minus 0,81% ke level 8,576, begitupun indeks reksadana campuran yang terlihat dalam Infovesta Balanced Fund Index (IRDCP) melemah minus 0,14% ke level 6,150.