KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Performa sejumlah reksadana syariah offshore cukup positif. Salah satunya reksadana Schroder Global Sharia Equity Fund yang memperoleh imbal hasil sebesar 9,92% (ytd) sampai Jumat lalu. Selain itu, reksadana ini juga memiliki dana kelolaan sebesar US$ 101,57 juta sampai akhir Agustus silam. Director & Portofolio Manager Schroders Indonesia Irwanti menyebut, untuk membentuk portofolio yang optimal, pihaknya mempertimbangkan saham-saham bervaluasi rendah, kualitas cash flow mumpuni, dan momentum harga yang bagus.
Reksadana syariah offshore milik Schroders catat kinerja positif, begini strateginya
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Performa sejumlah reksadana syariah offshore cukup positif. Salah satunya reksadana Schroder Global Sharia Equity Fund yang memperoleh imbal hasil sebesar 9,92% (ytd) sampai Jumat lalu. Selain itu, reksadana ini juga memiliki dana kelolaan sebesar US$ 101,57 juta sampai akhir Agustus silam. Director & Portofolio Manager Schroders Indonesia Irwanti menyebut, untuk membentuk portofolio yang optimal, pihaknya mempertimbangkan saham-saham bervaluasi rendah, kualitas cash flow mumpuni, dan momentum harga yang bagus.