JAKARTA. Pasar saham Asia, termasuk Indonesia, menorehkan reli sejak awal pekan lalu. Lukman Otunuga, Research Analyst FXTM, menilai, reli risk-on pasar saham Asia terinspirasi oleh Emmanuel Macron, salah satu kandidat presiden Prancis, yang berhasil masuk ke pemilu presiden putaran dua. Nantinya, Macron akan bersaing dengan kandidat Presiden Prancis sayap kanan Marine Le Pen. Kemenangan Macron, lanjut Lukman, telah meningkatkan tingkat pengambilan risiko oleh investor sehingga saham dunia melejit ke rekor level tertinggi pada sesi perdagangan hari Selasa (25/4) kemarin. Berdasarkan catatan FXTM, saham Asia meningkat mendekati level tertinggi dalam dua tahun terakhir pada hari Selasa karena tren trading yang menyukai risiko. "Efek domino bullish menyebabkan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) juga menguat," jelasnya.
Reli market Asia dan IHSG akibat sentimen Macron
JAKARTA. Pasar saham Asia, termasuk Indonesia, menorehkan reli sejak awal pekan lalu. Lukman Otunuga, Research Analyst FXTM, menilai, reli risk-on pasar saham Asia terinspirasi oleh Emmanuel Macron, salah satu kandidat presiden Prancis, yang berhasil masuk ke pemilu presiden putaran dua. Nantinya, Macron akan bersaing dengan kandidat Presiden Prancis sayap kanan Marine Le Pen. Kemenangan Macron, lanjut Lukman, telah meningkatkan tingkat pengambilan risiko oleh investor sehingga saham dunia melejit ke rekor level tertinggi pada sesi perdagangan hari Selasa (25/4) kemarin. Berdasarkan catatan FXTM, saham Asia meningkat mendekati level tertinggi dalam dua tahun terakhir pada hari Selasa karena tren trading yang menyukai risiko. "Efek domino bullish menyebabkan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) juga menguat," jelasnya.