KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Pemerintah menargetkan pembiayaan utang melalui Surat Berharga Negara (SBN) sebesar Rp 642,6 triliun pada tahun 2025. Angka ini melonjak hingga 42,2% jika dibandingkan dengan outlook penerbitan SBN di tahun 2024 yang mencapai Rp 451,9 triliun. Dalam menjalankan kebijakan ini, pemerintah memprioritaskan penerbitan SBN dalam mata uang rupiah. Hal ini bertujuan untuk menjaga stabilitas pasar keuangan domestik di tengah ketidakpastian global.
Rencana Penerbitan SBN Melonjak 42% di Tahun 2025
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Pemerintah menargetkan pembiayaan utang melalui Surat Berharga Negara (SBN) sebesar Rp 642,6 triliun pada tahun 2025. Angka ini melonjak hingga 42,2% jika dibandingkan dengan outlook penerbitan SBN di tahun 2024 yang mencapai Rp 451,9 triliun. Dalam menjalankan kebijakan ini, pemerintah memprioritaskan penerbitan SBN dalam mata uang rupiah. Hal ini bertujuan untuk menjaga stabilitas pasar keuangan domestik di tengah ketidakpastian global.