KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono meresmikan Jalan Tol Pamulang - Cinere - Raya Bogor. Peresmian dilaksanakan di depan Gerbang Tol Limo Utama yang ditandai dengan penekanan tombol sirine dan penandatanganan prasasti oleh Presiden RI Jokowi. "Alhamdulillah pagi hari ini kita resmikan jalan tol Pamulang - Cinere - Raya Bogor dengan total panjang 14,8 km dengan total investasi Rp 4 Triliun yang sekaligus akan melengkapi struktur jaringan Jalan Tol di Jabodetabek, ada Lingkar Dalam, JORR 1, JORR 2, dan Jalan Tol yang kita resmikan hari ini adalah bagian dari JORR 2," kata Presiden Jokowi dalam keterangan resmi, Kamis (9/1).
Resmi Beroperasi, Investasi Jalan Tol Serpong-Cinere Capai Rp 3,8 Triliun
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono meresmikan Jalan Tol Pamulang - Cinere - Raya Bogor. Peresmian dilaksanakan di depan Gerbang Tol Limo Utama yang ditandai dengan penekanan tombol sirine dan penandatanganan prasasti oleh Presiden RI Jokowi. "Alhamdulillah pagi hari ini kita resmikan jalan tol Pamulang - Cinere - Raya Bogor dengan total panjang 14,8 km dengan total investasi Rp 4 Triliun yang sekaligus akan melengkapi struktur jaringan Jalan Tol di Jabodetabek, ada Lingkar Dalam, JORR 1, JORR 2, dan Jalan Tol yang kita resmikan hari ini adalah bagian dari JORR 2," kata Presiden Jokowi dalam keterangan resmi, Kamis (9/1).