KONTAN.CO.ID - Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menyampaikan, untuk dapat memanfaatkan peluang ekonomi yang terus berkembang, siswa sekolah harus diberi bekal ilmu pengetahuan di bidang kewirausahaan. Diharapkan, dengan pengetahuan yang cukup, akan membuat mereka menjadi pelaku wirausaha yang sukses di kemudian hari. Demikian disampaikan Mendag Zulkifli Hasan saat meresmikan Limau Bendi School (LBS) Store dan Kantin Sehat di Kompleks Sekolah Muhammadiyah, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (1/8). “Kemampuan kewirausahaan harus dipupuk sejak usia sekolah. Siswa sekolah harus diberi bekal ilmu pengetahuan di bidang wirausaha, dari praktik jual beli, investasi, hingga pemasaran,” ujar Mendag Zulkifli Hasan.
Resmikan LBS Store&Kantin Sehat, Mendag Zulkifli Apresiasi Kemitraan Grosir & Sekolah
KONTAN.CO.ID - Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menyampaikan, untuk dapat memanfaatkan peluang ekonomi yang terus berkembang, siswa sekolah harus diberi bekal ilmu pengetahuan di bidang kewirausahaan. Diharapkan, dengan pengetahuan yang cukup, akan membuat mereka menjadi pelaku wirausaha yang sukses di kemudian hari. Demikian disampaikan Mendag Zulkifli Hasan saat meresmikan Limau Bendi School (LBS) Store dan Kantin Sehat di Kompleks Sekolah Muhammadiyah, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (1/8). “Kemampuan kewirausahaan harus dipupuk sejak usia sekolah. Siswa sekolah harus diberi bekal ilmu pengetahuan di bidang wirausaha, dari praktik jual beli, investasi, hingga pemasaran,” ujar Mendag Zulkifli Hasan.