JAKARTA. Reksadana syariah bisa menjadi alternatif investasi tahun ini. Analis Infovesta Utama Mark Prawirodidjojo memperkirakan produk ini bakal membagikan return positif. Asumsi Mark, reksadana saham syariah akan membagikan rata-rata return atau Infovesta Sharia Equity Fund Index tahun ini akan berkisar 11%-16%. Sedangkan rata-rata return reksadana campuran atau Infovesta Sharia Balanced Fund Index diperkirakan 10%-14% dan rata-rata return reksadana pendapatan tetap syariah atau Infovesta Sharia Fixed Income Fund Index diperkirakan 3%-4%. "Industri reksadana syariah masih berpotensi tumbuh tahun ini," ujar Mark, Jakarta, Senin (29/2).
Return reksadana syariah diramal positif tahun ini
JAKARTA. Reksadana syariah bisa menjadi alternatif investasi tahun ini. Analis Infovesta Utama Mark Prawirodidjojo memperkirakan produk ini bakal membagikan return positif. Asumsi Mark, reksadana saham syariah akan membagikan rata-rata return atau Infovesta Sharia Equity Fund Index tahun ini akan berkisar 11%-16%. Sedangkan rata-rata return reksadana campuran atau Infovesta Sharia Balanced Fund Index diperkirakan 10%-14% dan rata-rata return reksadana pendapatan tetap syariah atau Infovesta Sharia Fixed Income Fund Index diperkirakan 3%-4%. "Industri reksadana syariah masih berpotensi tumbuh tahun ini," ujar Mark, Jakarta, Senin (29/2).