TOKYO. Situs perjalanan wisata ke berbagai negara dari Jepang yang cukup populer adalah Travelco yang dimiliki perusahaan Open Door Inc. Japan. Situs ini mengumumkan peringkat saat ini per 14 Juni 2015, kepopuleran distinasi tempat wisata sasaran orang Jepang. Dari 10 negara yang jadi pencarian dan incaran destinasi orang Jepang saat ini, Indonesia masuk ke peringkat ke-5 terutama sasaran distinasi Bali. Peringkat pertama pencarian tujuan wisata luar negeri orang Jepang tampaknya ke Seoul Korea karena dekat dan murah. Peringkat ke-2 ke Guam, lalu ke Taipei, Taiwan, dan Honolulu Hawaii di peringkat keempat.
RI masuk peringkat 5 destinasi wisata orang Jepang
TOKYO. Situs perjalanan wisata ke berbagai negara dari Jepang yang cukup populer adalah Travelco yang dimiliki perusahaan Open Door Inc. Japan. Situs ini mengumumkan peringkat saat ini per 14 Juni 2015, kepopuleran distinasi tempat wisata sasaran orang Jepang. Dari 10 negara yang jadi pencarian dan incaran destinasi orang Jepang saat ini, Indonesia masuk ke peringkat ke-5 terutama sasaran distinasi Bali. Peringkat pertama pencarian tujuan wisata luar negeri orang Jepang tampaknya ke Seoul Korea karena dekat dan murah. Peringkat ke-2 ke Guam, lalu ke Taipei, Taiwan, dan Honolulu Hawaii di peringkat keempat.