KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Calon gubernur Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil menawarkan pensiunan pejabat pegawai negeri sipil (PNS) untuk ikut aktif mengurus Jakarta jika ia terpilih sebagai gubernur masa jabatan 2024-2029. Ridwan Kamil belum menjelaskan detail tawaran yang dia maksud. Akan tetapi, disebutkan salah satu tawarannya ikut membantu program penghijauan di wilayah yang sebelumnya dipegang oleh purna PNS tersebut. "Jadi inilah tawaran karena membangun Jakarta harus bersama orang-orang bertahun-tahun berpengalaman mengurus Jakarta," jelas Ridwan Kamil saat ditemui usai dialog forum purna pejabat Pemda Jakarta, di Jakarta Selatan, Kamis (26/9/2024).
Ridwan Kamil Ajak Pensiunan Penjabat PNS untuk Ikut Urus Jakarta
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Calon gubernur Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil menawarkan pensiunan pejabat pegawai negeri sipil (PNS) untuk ikut aktif mengurus Jakarta jika ia terpilih sebagai gubernur masa jabatan 2024-2029. Ridwan Kamil belum menjelaskan detail tawaran yang dia maksud. Akan tetapi, disebutkan salah satu tawarannya ikut membantu program penghijauan di wilayah yang sebelumnya dipegang oleh purna PNS tersebut. "Jadi inilah tawaran karena membangun Jakarta harus bersama orang-orang bertahun-tahun berpengalaman mengurus Jakarta," jelas Ridwan Kamil saat ditemui usai dialog forum purna pejabat Pemda Jakarta, di Jakarta Selatan, Kamis (26/9/2024).