KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penulis buku keuangan terkenal Robert Kiyosaki memperingatkan keputusan Bank Sentral Amerika Serikat (AS) atau The Fed mengerek suku bunga acuan akan menghancurkan ekonomi AS. Robert Kiyosaki, penulis buku terlaris Rich Dad Poor Dad itu menyarankan setiap orang untuk berinvestasi dalam uang nyata seperti emas, perak dan bitcoin. Menurut Robert Kiyosaki, saat ini utang AS mencapai US$ 100 triliun. Inflasi nyata di AS 16% dan bukan 7%. Karena itu, menabung dalam bentuk uang nyata adalah suatu keharusan.
Robert Kiyosaki Beberkan Investasi Jitu Saat Pasar Keuangan Dunia Terancam Krisis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penulis buku keuangan terkenal Robert Kiyosaki memperingatkan keputusan Bank Sentral Amerika Serikat (AS) atau The Fed mengerek suku bunga acuan akan menghancurkan ekonomi AS. Robert Kiyosaki, penulis buku terlaris Rich Dad Poor Dad itu menyarankan setiap orang untuk berinvestasi dalam uang nyata seperti emas, perak dan bitcoin. Menurut Robert Kiyosaki, saat ini utang AS mencapai US$ 100 triliun. Inflasi nyata di AS 16% dan bukan 7%. Karena itu, menabung dalam bentuk uang nyata adalah suatu keharusan.