JAKARTA. PT Nippon Indosari Corpindo Tbk (ROTI) tetap yakin terhadap kelarisan rotinya. Produsen merek Sari Roti ini menargetkan pendapatannya mampu tumbuh 20% di tahun ini. "Target 2015 minimum 20% dari pencapaian di 2014," sebut Stephen Orlando, Public Relations ROTI, Kamis, (12/2). Meski begitu, ia belum mau mengungkapkan berapa pencapaiannya di tahun lalu. Sepanjang 2014, ROTI menargetkan pendapatannya naik 20-25% dari 2013 ke posisi Rp 1,8 triliun sampai Rp 1,88 triliun. Stephen pun optimis target itu telah tercapai.
ROTI targetkan kenaikan pendapatan 20% di 2015
JAKARTA. PT Nippon Indosari Corpindo Tbk (ROTI) tetap yakin terhadap kelarisan rotinya. Produsen merek Sari Roti ini menargetkan pendapatannya mampu tumbuh 20% di tahun ini. "Target 2015 minimum 20% dari pencapaian di 2014," sebut Stephen Orlando, Public Relations ROTI, Kamis, (12/2). Meski begitu, ia belum mau mengungkapkan berapa pencapaiannya di tahun lalu. Sepanjang 2014, ROTI menargetkan pendapatannya naik 20-25% dari 2013 ke posisi Rp 1,8 triliun sampai Rp 1,88 triliun. Stephen pun optimis target itu telah tercapai.