KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah pandemic Corona (Covid-19) dan tren batubara yang melemah, beberapa emiten kontraktor tambang berhasil mencatatkan kenaikan volume, baik volume produksi batubara maupun pengupasan lapisan (overburden removal). Berikut ini adalah rangkuman kinerja operasional emiten tambang batubara yang dihimpun Kontan.co.id per Rabu (29/4). 1. PT Darma Henwa Tbk (DEWA) Emiten dengan kode saham DEWA ini mencatatkan volume produksi batubara sebanyak 4,23 juta ton. Capaian ini tumbuh 19,43% dari 3,54 juta ton pada kuartal pertama tahun lalu. Dari sisi pengupasan lapisan (overburden removal), DEWA mencatatkan volume hingga 31,84 juta bank cubic meter (bcm) sepanjang kuartal pertama tahun ini atau naik 27,78% dibandingkan 24,92 juta bcm pada kuartal pertama tahun lalu. Baca Juga: Ini penyebab produksi batubara Samindo Resources (MYOH) turun di kuartal I 2020
Round up kinerja operasional emiten kontraktor tambang, siapa yang paling ciamik?
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Di tengah pandemic Corona (Covid-19) dan tren batubara yang melemah, beberapa emiten kontraktor tambang berhasil mencatatkan kenaikan volume, baik volume produksi batubara maupun pengupasan lapisan (overburden removal). Berikut ini adalah rangkuman kinerja operasional emiten tambang batubara yang dihimpun Kontan.co.id per Rabu (29/4). 1. PT Darma Henwa Tbk (DEWA) Emiten dengan kode saham DEWA ini mencatatkan volume produksi batubara sebanyak 4,23 juta ton. Capaian ini tumbuh 19,43% dari 3,54 juta ton pada kuartal pertama tahun lalu. Dari sisi pengupasan lapisan (overburden removal), DEWA mencatatkan volume hingga 31,84 juta bank cubic meter (bcm) sepanjang kuartal pertama tahun ini atau naik 27,78% dibandingkan 24,92 juta bcm pada kuartal pertama tahun lalu. Baca Juga: Ini penyebab produksi batubara Samindo Resources (MYOH) turun di kuartal I 2020