JAKARTA. Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo mendatangi Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kedatangan Roy untuk menjenguk mantan Menpora sebelum dia, Andi Alfian Mallarangeng yang tengah mendekam di Rumah Tahanan (Rutan) lantaran terseret kasus korupsi proyek Hambalang. "Untuk menjenguk Mas Andi Mallarangeng," kata Roy di Gedung KPK, Jakarta, Kamis (23/10). Lebih lanjut menurut pakar telematika tersebut mengatakan bahwa menjenguk Andi Mallarangeng telah menjadi keinginannya sejak lama. Pasca lengser dari Menpora, Roy merasa lebih leluasa untuk menjenguk Andi.
Roy Suryo jenguk Andi Mallarangeng di rutan KPK
JAKARTA. Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Roy Suryo mendatangi Gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Kedatangan Roy untuk menjenguk mantan Menpora sebelum dia, Andi Alfian Mallarangeng yang tengah mendekam di Rumah Tahanan (Rutan) lantaran terseret kasus korupsi proyek Hambalang. "Untuk menjenguk Mas Andi Mallarangeng," kata Roy di Gedung KPK, Jakarta, Kamis (23/10). Lebih lanjut menurut pakar telematika tersebut mengatakan bahwa menjenguk Andi Mallarangeng telah menjadi keinginannya sejak lama. Pasca lengser dari Menpora, Roy merasa lebih leluasa untuk menjenguk Andi.