KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten penerbangan, PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk (GIAA) mencatatkan pemulihan kinerja dari bottom line di kuartal I-2023. Kenaikan ini juga seiring dengan peningkatan pendapatan. Menilik laporan keuangan per 31 Maret 2023, GIAA membukukan pendapatan sebesar US$ 602,99 juta. Nilai tersebut meningkat 72,20% secara tahunan atau year on year (YoY) dari sebelumnya US$ 350,15 juta. Perinciannya, penerbangan berjadwal berkontribusi sebesar US$ 506,82 juta. Penerbangan tidak terjadwal sejumlah US$ 12,81 juta dan pendapatan lainnya mencapai US$ 83,35 juta.
Rugi Bersih Garuda (GIAA) Terpangkas 51% Menjadi US$ 110,13 Juta di Kuartal I-2023
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten penerbangan, PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk (GIAA) mencatatkan pemulihan kinerja dari bottom line di kuartal I-2023. Kenaikan ini juga seiring dengan peningkatan pendapatan. Menilik laporan keuangan per 31 Maret 2023, GIAA membukukan pendapatan sebesar US$ 602,99 juta. Nilai tersebut meningkat 72,20% secara tahunan atau year on year (YoY) dari sebelumnya US$ 350,15 juta. Perinciannya, penerbangan berjadwal berkontribusi sebesar US$ 506,82 juta. Penerbangan tidak terjadwal sejumlah US$ 12,81 juta dan pendapatan lainnya mencapai US$ 83,35 juta.