KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK) dikabarkan melakukan penggeledahan terkait kasus dugaan suap pada pengesahan RAPBD Provinsi Jambi tahun 2018. Penggeledahan dilaporkan terjadi di rumah dinas Gubernur Jambi Zumi Zola. Juru Bicara KPK Febri Diansyah saat dikonfirmasi membenarkan hal tersebut. Hanya Febri belum mau menyebutkan apakah penggeledahan tersebut terkait kasus suap di Jambi.
Rumah dinas Gubernur Jambi Zumi Zola digeledah KPK
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK) dikabarkan melakukan penggeledahan terkait kasus dugaan suap pada pengesahan RAPBD Provinsi Jambi tahun 2018. Penggeledahan dilaporkan terjadi di rumah dinas Gubernur Jambi Zumi Zola. Juru Bicara KPK Febri Diansyah saat dikonfirmasi membenarkan hal tersebut. Hanya Febri belum mau menyebutkan apakah penggeledahan tersebut terkait kasus suap di Jambi.