KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menargetkan Program Rumah DP (uang muka) "Nol Rupiah" sudah dapat dilaksanakan pada 2018. "Kami targetkan, tahun depan Program Rumah DP Nol Rupiah sudah bisa dimulai. Akhir Desember 2017 juga kalau bisa sudah ada yang launching," kata Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) DKI Agustino Dharmawan di Jakarta, Senin (4/12). Menurut dia, Program Rumah DP Nol Rupiah tersebut nantinya akan dibangun dengan konsep rumah susun sederhana milik atau rusunami, mengingat keterbatasan lahan di ibukota.
Rumah DP nol rupiah dibangun di Pondok Kelapa
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menargetkan Program Rumah DP (uang muka) "Nol Rupiah" sudah dapat dilaksanakan pada 2018. "Kami targetkan, tahun depan Program Rumah DP Nol Rupiah sudah bisa dimulai. Akhir Desember 2017 juga kalau bisa sudah ada yang launching," kata Kepala Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) DKI Agustino Dharmawan di Jakarta, Senin (4/12). Menurut dia, Program Rumah DP Nol Rupiah tersebut nantinya akan dibangun dengan konsep rumah susun sederhana milik atau rusunami, mengingat keterbatasan lahan di ibukota.