KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Permata Tbk (BNLI) angkat bicara soal rumor yang beredar di pasar, terkait penjualan 44,56% saham Standard Chartered Bank di Bank Permata. Berdasarkan rumor yang berdar di pasar, salah satu kandidat pembeli saham Stanchart ini adalah kongsi Texas Pacific Group (TPG) dengan pengusaha Patric Walujo pemilik Northstar. "Saat ini kami tidak aware akan ada transaksi korporasi terkait hal tersebut. Tetapi hal tersebut akan menjadi sesuatu yang akan diputuskan oleh pemegang saham," ujar Direktur Bank Permata Lea Setianti Kusumawijaya di Jakarta Selasa (25/9).
Rumor penjualan saham, Bank Permata: Itu hal yang akan diputuskan oleh pemegang saham
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Permata Tbk (BNLI) angkat bicara soal rumor yang beredar di pasar, terkait penjualan 44,56% saham Standard Chartered Bank di Bank Permata. Berdasarkan rumor yang berdar di pasar, salah satu kandidat pembeli saham Stanchart ini adalah kongsi Texas Pacific Group (TPG) dengan pengusaha Patric Walujo pemilik Northstar. "Saat ini kami tidak aware akan ada transaksi korporasi terkait hal tersebut. Tetapi hal tersebut akan menjadi sesuatu yang akan diputuskan oleh pemegang saham," ujar Direktur Bank Permata Lea Setianti Kusumawijaya di Jakarta Selasa (25/9).