KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kurs rupiah berpotensi bergerak melemah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) pada perdagangan Jumat (28/9). Seiring masih kuatnya posisi dollar AS terhadap mayoritas mata uang global. Ekonom Samuel Sekuritas Indonesia, Ahmad Mikail menyampaikan, indeks dollar AS diperkirakan bergerak menguat di kisaran 94,80—95,00. Bersamaan dengan itu, kurs dollar AS juga berpeluang menguat terhadap beberapa mata uang utama dunia, terutama euro.
Rupiah akhir pekan ini diprediksi bergerak dalam rentan Rp 14.910—Rp 14.950
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kurs rupiah berpotensi bergerak melemah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) pada perdagangan Jumat (28/9). Seiring masih kuatnya posisi dollar AS terhadap mayoritas mata uang global. Ekonom Samuel Sekuritas Indonesia, Ahmad Mikail menyampaikan, indeks dollar AS diperkirakan bergerak menguat di kisaran 94,80—95,00. Bersamaan dengan itu, kurs dollar AS juga berpeluang menguat terhadap beberapa mata uang utama dunia, terutama euro.