KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memperkirakan pergerakan nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) masih akan rentan terhadap hasil rapat FOMC yang akan menghasilkan keputusan kenaikan suku bunga acuan AS sebanyak tiga kali tahun ini, yakni Maret, Juni, dan Desember. Dengan demikian, jelang rapat FOMC di tiga bulan tersebut akan menjadi masa kritis bagi nilai tukar rupiah. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan, nilai tukar rupiah ini terus dipantau dan dijaga oleh pemerintah. Oleh karena itu, pihaknya akan memperhatikan terus perubahan kebijakan di AS.
Rupiah bergejolak, ini kata Sri Mulyani
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank Indonesia (BI) memperkirakan pergerakan nilai tukar rupiah terhadap dollar Amerika Serikat (AS) masih akan rentan terhadap hasil rapat FOMC yang akan menghasilkan keputusan kenaikan suku bunga acuan AS sebanyak tiga kali tahun ini, yakni Maret, Juni, dan Desember. Dengan demikian, jelang rapat FOMC di tiga bulan tersebut akan menjadi masa kritis bagi nilai tukar rupiah. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan, nilai tukar rupiah ini terus dipantau dan dijaga oleh pemerintah. Oleh karena itu, pihaknya akan memperhatikan terus perubahan kebijakan di AS.