KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah berhasil menutup perdagangan hari ini dengan kinerja oke. Di pasar spot, rupiah berhasil ditutup di level Rp 14.650 per dolar Amerika Serikat (AS). Dengan begitu, rupiah menguat tipis 0,07% dibanding level sebelumnya. Setali tiga uang, penguatan juga terjadi di kurs tengah Bank Indonesia (BI). mata uang Garuda ini berhasil ditutup naik 0,28% ke Rp 14.697 per dolar AS. Ekonom Indef, Bhima Yudhistira, memperkirakan, tren positif rupiah ini masih akan berlanjut pada perdagangan besok, Selasa (27/10).
Rupiah berpotensi melanjutkan tren positif pada perdagangan esok
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rupiah berhasil menutup perdagangan hari ini dengan kinerja oke. Di pasar spot, rupiah berhasil ditutup di level Rp 14.650 per dolar Amerika Serikat (AS). Dengan begitu, rupiah menguat tipis 0,07% dibanding level sebelumnya. Setali tiga uang, penguatan juga terjadi di kurs tengah Bank Indonesia (BI). mata uang Garuda ini berhasil ditutup naik 0,28% ke Rp 14.697 per dolar AS. Ekonom Indef, Bhima Yudhistira, memperkirakan, tren positif rupiah ini masih akan berlanjut pada perdagangan besok, Selasa (27/10).