KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kurs rupiah dibuka melemah pada perdagangan Rabu (7/9). Mengutip Bloomberg, rupiah di pasar spot bergerak ke level Rp 14.925 per dolar AS pada pagi hari ini. Artinya rupiah sudah melemah 0,27% dari penutupan perdagangan kemarin di level Rp 14.885 per dolar AS. Ekonom Bank Mandiri Reny Eka Putri menuturkan pada hari ini sejumlah sentimen masih akan menggerakkan rupiah. Misalnya dari ekspektasi inflasi domestik yang meningkat.
Rupiah Dibuka Melemah 0,27% ke Rp 14.925 Per Dolar AS pada Rabu (7/9)
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kurs rupiah dibuka melemah pada perdagangan Rabu (7/9). Mengutip Bloomberg, rupiah di pasar spot bergerak ke level Rp 14.925 per dolar AS pada pagi hari ini. Artinya rupiah sudah melemah 0,27% dari penutupan perdagangan kemarin di level Rp 14.885 per dolar AS. Ekonom Bank Mandiri Reny Eka Putri menuturkan pada hari ini sejumlah sentimen masih akan menggerakkan rupiah. Misalnya dari ekspektasi inflasi domestik yang meningkat.