JAKARTA. Rupiah hari ini diperkirakan masih akan melanjutkan penguatan. Kemarin (1/4) sebagian besar mata uang Asia melanjutkan penguatan termasuk Rupiah yang ditutup menguat di level Rp 13.048 berdasarkan kurs tengah Bloomberg. Lana Soelistianingsih, ekonom Samuel Aset Manajemen memperkirakan bursa Asia kemungkinan akan bergerak positif merespon data-data ekonomi AS yang berada di bawah ekspektasi. Hari ini, Kamis (2/4, kata Lana, kemungkinan rupiah berlanjut menguat menuju kisaran antara Rp 13.020-Rp13.040 per dollar AS seiring potensi USDollar indeks yang turun.
Rupiah diprediksi akan lanjutkan penguatan
JAKARTA. Rupiah hari ini diperkirakan masih akan melanjutkan penguatan. Kemarin (1/4) sebagian besar mata uang Asia melanjutkan penguatan termasuk Rupiah yang ditutup menguat di level Rp 13.048 berdasarkan kurs tengah Bloomberg. Lana Soelistianingsih, ekonom Samuel Aset Manajemen memperkirakan bursa Asia kemungkinan akan bergerak positif merespon data-data ekonomi AS yang berada di bawah ekspektasi. Hari ini, Kamis (2/4, kata Lana, kemungkinan rupiah berlanjut menguat menuju kisaran antara Rp 13.020-Rp13.040 per dollar AS seiring potensi USDollar indeks yang turun.